Rabu, 04 September 2013

Sejarah Singkat Perjalanan MotoGP

kejuaraan balap motor kelas dunia pertama thn 1949
Kejuaraan balap motor pertama,diselenggarakam tahun 1949 oleh Federation Internationale de Motocyclisme (FIM)
Pada era GP500cc diselenggarakan beberapa even balapan dengan berbagai kelas.Dan kelas-kelas yang ada pada saat itu adalah 50cc,125cc,250cc,350cc,dan 500cc.
Memasuki tahun 1950 dan sepanjang 1960-an,motor bermesin 4tak mendominasi seluruh kelas.Pada akhir 1960-an motor 2tak mulai menguasai kelas-kelas kecil. Sampai pada tahun 1970-an motor bermesin 2tak benar-benar berhasil menyingkirkan motor-motor bermesin 4tak.
Pada tahun 1983 kelas 350cc akhirnya dihapuskan,kelas 50cc pun kemudian digantikan oleh kelas 80cc di tahun 1984.Tetapi kelas yang sering di dominasi oleh pembalap asal Spanyol dan Italia ini akhirnya ditiadakan pada tahun 1990,menyisakan kelas 125cc,250cc dan 500cc.

Berikut Daftar Juara GP 500cc
Era MotoGP 990cc dimulai Pada tahun 2002 sampai 2006 untuk pertama kalinya pabrikan diizinkan untuk memperbesar kapasitas total mesin khusus untuk mesin 4 tak menjadi maksimum 990cc,
Setelah tahun 2003 tidak ada lagi mesin 2 tak yang turun di kelas MotoGP. Mesin 2 tak hanya khusus digunakan Untuk kelas 125cc dan 250cc
Berikut Daftar Juara motoGP 990cc
  • Valentino Rossi Th. 2002 ( Honda )
  • Valentino Rossi Th. 2003 ( Honda )
  • Valentino Rossi Th. 2004 (Yamaha)
  • Valentino Rossi Th. 2005 (Yamaha)
  • Honda dan valentino rossi menguasai balapan di era 2000-an
  • Nicky Hayden Th. 2006 (Honda)  

Era motoGP. 800cc dimulai pada tahun 2007 dengan format baru dan berubah menjadi 800cc.dari sebelumnya 990 cc, Pabrikan juga diberi kebebasan untuk memilih jumlah silinder yang digunakan antara tiga sampai enam dengan batas berat tertentu. Dengan dibolehkannya motor 4 tak ber-cc besar tersebut, maka namanya dirubah menjadi MotoGP.
Berikut daftar juara motoGP 800cc ( kelas motoGP )
  • Casey Stoner Th. 2007 (Ducati )
  • Valentino Rossi Th 2008 ( Yamaha )
  • Valentino Rossi Th 2009 ( Yamaha )
  • Jorge Lorenzo Th 2010 ( Yamaha )
  • Casey Stoner Th 2011 ( Honda )
  • Jorge Lorenzo Th 2012 ( Yamaha )
 
battle Yamaha FIAT 2009 Valentino Rossi VS Lorenzo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar